Hari Pertama Olympus Belajar Membaca

Hari Pertama Olympus Belajar Membaca

By
http://www.mycutegraphics.com/Untuk kegiatan membaca, sesungguhnya Olympus cukup sering menghabiskan waktu bersama Ayah dan Mamanya dalam membaca dari berbagai sumber. Bisa melalui buku-buku belajar membaca yang dapat diperoleh di pasar, atau melalui tulisan teks di televisi.Untuk membaca dua suku kata seperti 'ba, bi, bu', Olympus, yang saat ini berusia 4 tahun 8 bulan, dapat dikatakan sudah cukup lancar. Dan yang

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Hari Pertama Olympus Belajar Menulis

Hari Pertama Olympus Belajar Menulis

By
http://mrs-albert.www.mcs.k12.ny.usSudah lama aku tidak mengajari Olympus menulis. Dari pertemuan dalam jadwal kebersamaan kali ini, aku melihat Olympus yang saat ini berusia 4 tahun 8 bulan, sudah terlihat nyaman memegang pensil dan menuliskannya. Dari beberapa huruf besar dan kecil yang kutanyakan, tidak semuanya sudah dihafalnya di luar kepala. Terkadang dia harus melihat 'contekan' dulu di dinding kamar yang lain untuk

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Hari Pertama Olympus Belajar Matematika: Mengenal Perkalian

Hari Pertama Olympus Belajar Matematika: Mengenal Perkalian

By
www.sapulpaps.orgPada hari pertama jadwal Olympus untuk belajar matematika bersamaku, materi yang kuajarkan adalah mengenalkan perkalian, karena Olympus kuanggap sudah cukup pandai menambahkan dan mengurangkan angka-angka sederhana. Dengan mempelajari perkalian, kuharapkan Olympus dapat memperluas wawasannya seputar hitung-menghitung benda di sekitarnya dan mengakrabkan dia dengan ucapat 'kali' yang niscaya akan sering didengarnya dalam kehidupan sehari-hari :)Jadi teringat atas sebuah tulisan yang

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Dongeng Hari Pertama: Belajar Tentang Semesta

Dongeng Hari Pertama: Belajar Tentang Semesta

By
www.clipart.comJadwal kebersamaan atau jadwal belajar dengan Olympus yang bertema dongeng menjadi kesempatan bagiku untuk berbagi berbagai macam cerita dan hikmahnya. Yang disampaikan bisa apa saja, dan Olympus dapat mengajukan pertanyaan setelah penyampaian cerita selesai. Di hari pertama ini, aku menceritakan kepada Olympus tentang bumi ini. Betapa manusia itu sangatlah kecil di dalam bumi yang luas ini. Dan betapa bumi

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Belajar Prakarya Olympus, Hari Pertama

Belajar Prakarya Olympus, Hari Pertama

By
Hari ini adalah pertama kalinya aku dan Olympus duduk bersama bertatap muka untuk belajar prakarya. Yang kulakukan hari ini bersamanya adalah mengajarkannya cara menggunting dengan baik sesuai garis. Aku membuat bentuk bintang, segitiga dan bujur sangkar, lalu Oji mencoba mengguntingnya sesuai garis.Setelah selesai, bentuk-bentuk tersebut ditempel di sebuah kertas membentuk rumah dan dua bintang di atasnya. Semua warna

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Hari Pertama Olympus Belajar Musik

Hari Pertama Olympus Belajar Musik

By
http://www.clker.comHari pertama mengajarkan musik kepada Olympus menjadi hari pertamaku memulai jadwal kebersamaan atau jadwal belajar bersama Olympus. Pada hari pertama ini, aku mencoba mengenalkan kepada Olympus urutan solmisasi kepadanya.Sebagaimana saat pertama kali dikenalkan pada huruf dan angka, Olympus terlihat tidak terlalu antusias menyebutkan urutan do-re-mi-fa-sol-la-si-do maupun sebaliknya. Tapi aku yakin pada saatnya nanti dia akan antusias dan bisa-bisa

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Jadwal Belajar (Kebersamaan) untuk Olympus

Jadwal Belajar (Kebersamaan) untuk Olympus

By
Anakku Olympus kini sudah berusia 4 tahun 8 bulan. Dalam usianya yang menjelang 5 tahun ini, kuamati ia sedang tumbuh menjadi anak yang periang dan senang belajar, walau kuamati ada keusilan dan ketidakjenakannya melalui kegiatannya sehari-hari. Aku pun melihat seiring berjalannya waktu betapa Oji mulai pandai berhitung dan membaca, dan rasa ingin tahunya atas banyak hal sangat sering

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Membuat Slideshow Tetap di Halaman Utama (Homepage)

Membuat Slideshow Tetap di Halaman Utama (Homepage)

By
http://www.gograph.com/Mengutak-ngatik blog itu memang seru, walau kadang membuat agak pusing bila sudah berhadapan dengan aneka kode dengan nama-namanya yang ajaib itu ... xp ... Tapi bila sudah berhasil, benar-benar lega dan bahagia rasanya ... :DSebagaimana yang kualami saat memasang slideshow untuk blog ini. Biasanya aku menggunakan slideshow dari Nivo. Tapi entah kenapa, tidak keluar kode yang diharapkan saat

CONVERSATION

2 comments:

Post a Comment

Olympus dan Tata Hidang

Olympus dan Tata Hidang

By
http://www.ourkidsmom.comSelalu ada yang pertama untuk semua hal. Dan aku meyakini bahwa apa yang kudengar dari Olympus adalah sesuatu yang akan biasa dilakukannya selama hidupnya, namun saat ini menjadi berkesan karena baru pertama dilakukannya.Tata hidang, atau dalam bahasa Jawa disebut toto dahar, menjadi sebuah hal yang biasa dilakukan di rumah kami. Demikian waktu makan tiga kali sehari (sarapan, makan

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Anak Laki Main Masak-masakan, Kenapa Tidak?

Anak Laki Main Masak-masakan, Kenapa Tidak?

By
http://www.blubberbuster.comMasih terkait dengan mainan masak-masakan. Ternyata bukan cuma Yanthi yang tertarik dengan permainan masak-memasak. Olympus sedikit banyak juga menaruh perhatian dengan mainan masak-masakan tersebut.Sempat terngiang di pikiranku mengenai ungkapan yang rasanya pernah kudengar saat aku kecil dahulu: "Masa' anak laki main masak-masakan?" Kenapa tidak? Bagiku, saat ini adalah masa dimana memasak bukan lagi hanya domain anak perempuan. Terbukti

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Yanthi dan Permainan Masak-masakan

Yanthi dan Permainan Masak-masakan

By
Setiap anak di dalam jenjang usianya, ternyata memiliki minat yang berbeda-beda ya. Setidaknya itu yang kuamati terjadi pada kedua anakku, Olympus dan Yanthi. Beberapa minat Olympus sedari kecil yang kuingat seperti ada masanya ia senang menonton Pocoyo, lalu bermain game genre balapan di Ipod, dan di usianya yang keempat tahun kini Olympus mulai menunjukkan ketertarikan kepada permainan lego.Kalau

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Yanthi dan Menempel Bunga

Yanthi dan Menempel Bunga

By
Ada pepatah mengatakan bahwa buah jatuh tidak jatuh dari pohonnya. Pepatah itu memang belum sepenuhnya tepat untuk Yanthi yang masih 2 tahun ini. Tapi begitulah, seorang anak niscaya meniru apa yang biasa dilakukan oleh orang-orang di sekitarnya.Kegiatan Mama Nur sehari-hari salah satunya adalah merangkai bunga dengan menggunakan bunga kering yang dipres lalu ditempelkan di permukaan kertas, batu dan

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Olympus dan Menghitung Sampai 100

Olympus dan Menghitung Sampai 100

By
Saat ini, usia Olympus sudah memasuki bulan ke-8 di tahun keempatnya. Salah satu perkembangan yang terlihat adalah kepandaiannya dapat menghitung dari 1 sampai dengan 100 secara urut. Dengan demikian, materi pelajaran IXL-nya pun sudah dapat ditingkatkan kepada hitungan persepuluhan sampai 100.Masih jelas di dalam ingatan betapa Oji sempat mengalami masa-masa dimana tidak mudah baginya untuk berhitung urut 1-10.

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Yanthi dan Nyanyian Alphabet

Yanthi dan Nyanyian Alphabet

By
http://parentsneed.comMasih tentang Yanthi yang kini berusia 2 tahun 1 bulan. Sungguh aku bersyukur atas hadirnya teknologi internet dan laptop yang ada di kamarku selama ini sehingga sangat membantu kami, ayah dan mamanya, dalam mengajarkan banyak hal kepada Olympus dan Yanthi. Sebagaimana Yanthi bisa menghabiskan waktu sampai 1 jam di depan laptop menontoni lagu-lagu Nursery Rhymes di Youtube tentang

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Back
to top