DI ANTARA KITA

DI ANTARA KITA

By
Tulisan ini adalah refleksi dan catatan pribadi saya dalam menjadikan game digital sebagai bagian dari hiburan dan cara keluarga kami menanamkan nilai-nilai moral kepada anak-anak. Game adalah alat belajar yang menyenangkan, namun pada saat yang bersamaan juga bisa menjadi peruntuh fondasi moral yang sedang kita bangun pada diri anak-anak kita. Karena tidak bertujuan agar menjadi viral, sengaja judul

CONVERSATION

1 comments:

Post a Comment

PELAJARAN TERTINGGI

PELAJARAN TERTINGGI

By
PELAJARAN TERTINGGIApakah salah satu pelajaran tertinggi di dalam kehidupan ini? Bagi saya, salah satunya adalah menerima kehilangan. Dan itulah yang telah dialami Oji dan Yanthi dua hari terakhir ini. Sungguh kami tidak menyangka bahwa dua hamster berbeda ras yang ada di rumah, Pika (winter white) dan Pappy (white campbell) bisa memiliki keturunan 5 hamster hibrida yang cenderung bercorak seperti

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

"Makna Kemerdekaan" oleh Yanthi Srikandi (8 tahun)

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

"Makna Kemerdekaan" oleh Oji Olympus (11 tahun)

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Tidak Tabu Membahas Kematian

Tidak Tabu Membahas Kematian

By
Momen ngobrol pagi kami hari ini tadinya diawali dengan membahas sinonim dan anonim. Dan salah satu kata yang dibahas adalah kata 'mati' yang bersinonim dengan meninggal, wafat, tewas, mangkat. Pembahasan berlanjut dengan penggunaan katanya sesuai dengan konteks dan rasa yang menjadi kesepakatan bersama pada saat ini, seperti mati yang digunakan pada hewan, meninggal dan wafat pada manusia, tewas bila

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Biaya Perpanjangan SIM melalui Mobil SIM Keliling Tahun 2020

Biaya Perpanjangan SIM melalui Mobil SIM Keliling Tahun 2020

By
Surat Izin Mengemudi (SIM) Anda sudah akan habis masa berlakunya? Sebaiknya segera diperpanjang ya. Karena telat sehari saja, Anda perlu melakukan tes ulang untuk mendapatkannya. Karena menjalani tesnya mungkin mudah saja, alokasi waktunya ini yang sangat berharga. Apalagi kalau perlu mengulang. 😆 Jadi, yuk diurus perpanjangan SIM-nya 😉👍Berikut sedikit cerita dari perjalanan mengurus SIM di mobil SIM Keliling

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Menerima Tuaian Kebaikan

Menerima Tuaian Kebaikan

By
"Wah, kayaknya ada ... atau ... nya pak yang perlu dicek." Demikian ucapan Pak Temi, montir langganan yang mengurusi servis motor saya selama ini, yang menghubungi saya kembali via panggilan Whatsapp. Saya pakai "..." karena saya tidak familiar dengan onderdil yang disebut Pak Temi. Namun hal itu sudah menunjukkan sebuah keadaan yang saya dan Oji akan nikmati bersama

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Daripada memagari lautan, lebih baik mengajari anak untuk berenang

Daripada memagari lautan, lebih baik mengajari anak untuk berenang

By
"Daripada memagari lautan, lebih baik mengajari anak untuk berenang." Itu adalah salah satu jawaban bila ada yang bertanya seputar menghadapi derasnya arus informasi digital saat ini. Daripada melarang anak2 untuk tidak bergawai dan mengakses internet, yang biasanya akan mengusik rasa ingin tahu mereka dan akhirnya mereka tahu juga dari sumber yang lain (teman, tetangga, keluarga besar, dll), lebih

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Apa Tujuan Menjaga Kesehatan?

Apa Tujuan Menjaga Kesehatan?

By
Berpulangnya sebuah jiwa kembali ke Sisi-Nya niscaya adalah hal yang biasa terjadi. Karena itu adalah bagian dari siklus semesta. Ada kelahiran, ada kematian. . . Namun kabar wafatnya Ashraf Sinclair, suami dari sosok public figure Bunga Citra Lestari, menjadi pembahasan yang bermunculan di beberapa grup media sosial yang saya ikuti. . . Wafat di usia 40 (usia yang

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Membangun Bonding Melalui Membacakan Cerita Sebelum Tidur

Membangun Bonding Melalui Membacakan Cerita Sebelum Tidur

By
BONDING..Waktunya tidak lama. Sekitar 15-30 menit per malamnya...Membacakan cerita setiap malam sebelum tidur setelah berdoa bersama menjadi sebuah kebiasaan yang ingin kami bangun. ..Lebih tepatnya ingin saya bangun, karena kalau Oji sepertinya tidak pernah absen menunggu dibacakan cerita sebelum tidur. Nah, sayanya ini yang ternyata perlu memantapkan diri untuk dapat hadir sepenuhnya pada momen2 tersebut. ..Karena terkadang momen itu terlewat

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Apa Ultimate Goal Anda dalam Hidup Ini?

Apa Ultimate Goal Anda dalam Hidup Ini?

By
Pagi ini hujan turun dengan derasnya. Dan saya mensyukuri dan ikut merasakan kebahagiaan tanaman2 dalam menyambut turunnya berkah dari alam semesta ini. Dan tidak apalah, agenda ke pasar pagi ini dapat kutukar dengan menuliskan jurnal syukur, membaca buku, sambil menikmati segelas kopi. Pada saat inilah, secara bersamaan, saya menerima dua kabar kedukaan. Salah seorang sahabat baik saya dan

CONVERSATION

0 comments:

Post a Comment

Back
to top